Sesi Ke |
KAD |
Bahan Kajian |
Metoda Pembelajaran |
Waktu Belajar (Menit) |
Pengalaman Belajar Mahasiswa |
Referensi |
Kriteria Penilaian (Indikator) |
1 |
|
Pendahuluan
- Definisi dan Kategorisasi
- Perkembangan Keilmuan
- Keilmuan Terkait
- Penerapan
|
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan terkait Pembelajaran Mesin dan penerapannya di industri dan bisnis |
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa dapat membedakan berbagai teknik Pembelajaran Mesin: Supervised, Unsupervised, Semisuperviced, dan Reinforcement Learning Students are able to differentiate various machine learning methods: Supervised, Unsupervised, Semisupervised, and Reinforcement Learning. (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Pertisipasi aktif dalam diskusi participating in the discussion |
Diskusi 2.00 %
|
|
|
|
|
2 |
|
Studi Kasus Regresi
- Regresi Linier
- Pengukuran kinerja dengan MSE dan R2
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa memahami persoalan yang dapat diselesaikan dengan metode regresi linier dan dapat menerapkan algoritma regresi linier untuk mengembangkan model regresi serta melakukan pengukuran kinerja model yang dihasilkan |
|
- Praktikum - 2.00 %
- Ujian Tengah Semester - 3.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa memahami algoritma regresi untuk menyelesaikan persoalan prediksi dan estimasi dengan target numerik Students understand regression algorithms to solve prediction and estimation problems with numerical targets (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menjelaskan algoritma regresi correctness to explain the regression algorithm |
Ujian Tengah Semester 3.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma regresi linier untuk menyelesaikan permasalahan regresi Students are able to implement linear regression to solve the prediction and estimation problem (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menerapkan algoritma Correctness to apply algorithm |
Praktikum 1.50 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu berpikir logis, kritis serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata. (KU.b) Students can think logically, critically, and systematically in utilizing the knowledge of informatics/computer science to solve real-world problems.(KU.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu mengkategorisasikan masalah dunia nyata kedalam problem analitik (regresi, estimasi, klasifikasi, klastering, asosisi) Students can categorize a real-world problem into an analytic problem (regression, estimation, classification, clustering, and association) |
KAD: Mahasiswa mampu mengkategorikan problem dunia nyata sebagai masalah regresi Students are able to categorize real-world problem as regression problem (4,4) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
kategorisasi problem dapat dilakukan dengan tepat problem categorization is done correctly |
Praktikum 0.50 %
|
|
|
|
|
3 |
|
Studi Kasus Regresi
- Algoritma Multiple Regression
- Refining model
-
- Evaluasi Model
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman menerapkan Multiple Regression untuk memperbaiki model prediksi |
|
- Laporan - 1.00 %
- Ujian Tengah Semester - 2.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa memahami teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin
Students understand methods to assess the machine learning model performance. |
KAD: Mahasiswa memahami metode pengukuran kinerja algoritma regresi menggunakan mse dan r square dan adjusted r square Students understand methods for measuring the performance of regression algorithms with MSE and R square and adjusted r-sruare (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
metode pengukuran kinerja model regresi dapat dijelaskan The performance matrix of the regression model can be explained. |
Ujian Tengah Semester 2.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan teknik pengukuran kinerja untuk mengukur kualitas model regresi Students are able to implement metrics to assess the quality of the regression model (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
teknik pengukuran kinerja dapat diterapkan dengan tepat performance matrix can be implemented correctly |
Laporan 0.80 %
|
|
|
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa dapat melakukan tuning parameter untuk mengoptimasi model pembelajaran mesin tuning parameter can be implemented to optimize model (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
tuning parameter dapat diterapkan parameter tunning can be implemented |
Laporan 0.20 %
|
|
|
|
|
4 |
|
Studi Kasus Klasifikasi Biner
- Logistik Regression
- Confusion Matrix
- Penyelesaian kasus dan pengukuran kinerja
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman menerapkan Algoritma Klasifikasi Biner untuk prediksi kategori biner |
|
- Ujian Tengah Semester - 5.00 %
- Praktikum - 2.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan masalah prediksi kategorik Students are able to implement classification algorithms to solve categorical prediction problems (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan dalam menerapkan metode correctness in applying the method |
Praktikum 2.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa memahami algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan persoalan prediksi target kategorik Students understand regression algorithms to solve prediction and estimation problems with numerical target (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
algoritma klasifikasi dapat dijelaskan dengan tepat
classification algorithm can be explained correctly |
Ujian Tengah Semester 4.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu berpikir logis, kritis serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata. (KU.b) Students can think logically, critically, and systematically in utilizing the knowledge of informatics/computer science to solve real-world problems.(KU.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu mengkategorisasikan masalah dunia nyata kedalam problem analitik (regresi, estimasi, klasifikasi, klastering, asosisi) Students can categorize a real-world problem into an analytic problem (regression, estimation, classification, clustering, and association) |
KAD: Mahasiswa mampu mengkategorikan problem dunia nyata sebagai masalah klasifikasi Students are able to categorize the real-world problem as the classification problem (4,4) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
kategorisasi problem dapat dilakukan problem can be categorize correctly |
Ujian Tengah Semester 1.00 %
|
|
|
|
|
5 |
|
Kasus Klasifikasi Biner
- Algoritma Decision Tree
-
- Pengukuran Kinerja model dengan Precision, Recall, F1 score, Akurasi
- Optimasi model dengan GridSearch
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengamalaman membangun, mengevaluasi, dan mengoptimasi model prediksi |
|
- Laporan - 1.00 %
- Ujian Tengah Semester - 5.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa memahami teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin
Students understand methods to assess the machine learning model performance. |
KAD: Mahasiswa memahami metode pengukuran kinerja algoritma klasifikasi berbasis confusion matrix Students understand the method for measuring the performance of the classifier (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
metode pengukuran kinerja algoritma klasifikasi dapat dijelaskan
performance matrix for classification can be explained |
Ujian Tengah Semester 5.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan teknik pengukuran kinerja berbasis confusion matrix untuk model klasifikasi biner Students are able to implement metrics to assess the quality of binary classification problem (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menerapkan metode pengukuran kinerja correctness in applying the method to evaluate model |
Laporan 0.80 %
|
|
|
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa dapat melakukan tuning parameter untuk mengoptimasi model pembelajaran mesin tuning parameter can be implemented to optimize model (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
tuning parameter dapat diterapkan parameter tunning can be implemented |
Laporan 0.20 %
|
|
|
|
|
6 |
|
Studi Kasus Prediksi Probabilistik
- Naive Bayes
- Pengukuran kinerja prediksi multiclass
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman membangun dan mengevaluasi model prediksi probablilistik |
|
- Ujian Tengah Semester - 5.00 %
- Praktikum - 2.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa mampu memahami algoritma prediksi probabilistik Students are able to understand the probabilistic prediction algorithm (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Algoritma prediksi probabilistik dapat dijelaskan
probabilistic prediction algorithm can be explained |
Ujian Tengah Semester 4.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma untuk menyelesaikan permasalahan prediksi probabilistik Students are able to implement algorithms to solve the probability prediction problem (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menerapkan metode correctness in applying a method |
Praktikum 2.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu berpikir logis, kritis serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata. (KU.b) Students can think logically, critically, and systematically in utilizing the knowledge of informatics/computer science to solve real-world problems.(KU.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu mengkategorisasikan masalah dunia nyata kedalam problem analitik (regresi, estimasi, klasifikasi, klastering, asosisi) Students can categorize a real-world problem into an analytic problem (regression, estimation, classification, clustering, and association) |
KAD: Mahasiswa mampu mengkategorisasikan problem dunia nyata sebagai masalah prediksi probabilitas Students are able to categorize the real world problem as the probability prediction (4,4) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
kategorisasi problem dunia nyata kedalam probability prediction dapat dilakukan categorization of real problem into probabilistic prediction is done correctly |
Ujian Tengah Semester 1.00 %
|
|
|
|
|
7 |
|
Studi Kasus Probability Prediction
- pengukuran kinerja
- refining model
|
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman membangun, mengevaluasi dan mengoptimasi model prediksi |
|
- Presentasi - 5.00 %
- Proyek - 15.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa memahami teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin
Students understand methods to assess the machine learning model performance. |
KAD: Mahasiswa memahami metode pengukuran kinerja algoritma prediksi probabilistik Students are able to understand the method for measuring the performance of the probabilistic prediction model (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menjelaskan metode correctness in explaining the method |
Presentasi 5.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan teknik pengukuran kinerja untuk probability prediction Students are able to implement metrices to access the quality of probability prediction (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan menerapkan metode correctness in applying a method |
Proyek 10.00 %
|
|
|
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa dapat melakukan tuning parameter untuk mengoptimasi model pembelajaran mesin tuning parameter can be implemented to optimize model (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
tuning parameter dapat diterapkan parameter tunning can be implemented |
Proyek 2.50 %
|
|
|
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu mengevaluasi kinerja model Students are able to verify and validate the machine-learning model (5,5) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan melakukan evaluasi kinerja model correctness in applying evaluation to access model's performance |
Proyek 2.50 %
|
|
|
|
|
8 |
|
studi kasus deteksi wajah dengan algoritma viola jones dan fitur haar like menerapkan algoritma SVM |
- Tutorial
- Kolaborative
- Percobaan
- Pemecahan Masalah
|
270.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman menyelesaikan kasus deteksi wajah menggunakan algoritma viola jones menerapkan algoritma SVM |
|
- Ujian Akhir Semester - 5.00 %
- Praktikum - 2.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan masalah prediksi kategorik Students are able to implement classification algorithms to solve categorical prediction problems (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan dalam menerapkan metode correctness in applying the method |
Praktikum 2.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa memahami algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan persoalan prediksi target kategorik Students understand regression algorithms to solve prediction and estimation problems with numerical target (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
algoritma klasifikasi dapat dijelaskan dengan tepat
classification algorithm can be explained correctly |
Ujian Akhir Semester 5.00 %
|
|
|
|
|
9 |
|
studi kasus deteksi wajah dengan algoritma viola jones dan fitur haar like dengan algoritma ada boost |
- Tutorial
- Kolaborative
- Percobaan
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengelaman menyelesaikan permasalahan deteksi wajah dengan algoritma viola jones dan fitur haar like dengan algoritma ada boost |
|
- Laporan - 1.00 %
- Ujian Akhir Semester - 5.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa memahami algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan persoalan prediksi target kategorik Students understand regression algorithms to solve prediction and estimation problems with numerical target (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
algoritma klasifikasi dapat dijelaskan dengan tepat
classification algorithm can be explained correctly |
Ujian Akhir Semester 3.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu mengevaluasi kinerja model Students are able to verify and validate the machine-learning model (5,5) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan melakukan evaluasi kinerja model correctness in applying evaluation to access model's performance |
Laporan 1.00 %
Ujian Akhir Semester 2.00 %
|
|
|
|
|
10 |
|
studi kasus clustering |
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
mahasiswa mendapatkan pengetahuan melakukan clustering |
|
- Diskusi - 1.00 %
- Praktikum - 2.00 %
- Ujian Akhir Semester - 5.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai teknik dan metode pembelajaran mesin Students can explain methods in machine learning. |
KAD: Mahasiswa mampu memahami algoritma clustering Students are able to understand the clustering algorithm (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
metode dapat dijelaskan method can be explained |
Diskusi 1.00 %
Ujian Akhir Semester 5.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma untuk menyelesaikan permasalahan clustering Students are able to implement algorithms to solve the clustering problem (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
metode clustering dapat diterapkan clustering method can be implemented |
Praktikum 2.00 %
|
|
|
|
|
11 |
|
studi kasus clustering |
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan pengalaman menerapkan algoritma clustering |
|
- Ujian Akhir Semester - 5.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu menjelaskan konsep teoritis bidang pengetahuan
Ilmu Komputer/Informatika dalam mendesain dan mensimulasikan
aplikasi teknologi multi-platform yang relevan dengan kebutuhan
industri dan masyarakat. (P.b)
Students can explain the theoretical concepts of Computer Science/Informatics in designing and simulating multi-platform technology applications relevant to the needs of industry and society. (P.b)
|
CPMK: Mahasiswa memahami teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin
Students understand methods to assess the machine learning model performance. |
KAD: Mahasiswa memahami metode pengukuran kualitas klaster Students understand methods for measuring the performance of clustering model (2,2) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
metode pengukuran kualitas cluster dapat dijelaskan performance matrix to assess the cluster quality can be explained |
Ujian Akhir Semester 3.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu mengevaluasi kinerja model Students are able to verify and validate the machine-learning model (5,5) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan melakukan evaluasi kinerja model correctness in applying evaluation to access model's performance |
Ujian Akhir Semester 2.00 %
|
|
|
|
|
12 |
|
analisis data time series |
- Tutorial
- Percobaan
- Diskusi
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
Mahasiswa mendapatkan pengetahuan menyelesaikan persoalan time series analysis menggunakan algoritma ML yang sudah dipelajari |
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu berpikir logis, kritis serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata. (KU.b) Students can think logically, critically, and systematically in utilizing the knowledge of informatics/computer science to solve real-world problems.(KU.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu memilih metode pengukuran yang tepat untuk mengukur kinerja model STudent are able to choose the appropriate method to assess model's performance |
KAD: Mahasiswa mampu memilih metode pengukuran yang tepat untuk mengukur kinerja model STudent are able to choose the appropriate method to assess model's performance (3,3) (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
ketepatan memilih metode pengukuran yang tepat correctness to choose performance metric |
Praktikum 0.50 %
|
|
|
|
CPMK: Mahasiswa mampu memilih metode pembelajaran mesin yang tepat untuk menyelesaikan problem Students can choose the appropriate machine learning methods to solve real-world problem |
KAD: Mahasiswa mampu memilih metode pembelajaran yang tepat untuk kasus yang diselesaikan Students can choose the appropriate machine learning methods to solve real-world problem (3,2) (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
ketepatan memilih metode correctness in choosing a method |
Praktikum 1.50 %
|
|
|
|
|
13 |
|
Studi kasus NLP (sentimen analisis) menggunakan ALgoritma ML |
- Tutorial
- Percobaan
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
Mahasiswa memiliki pengetahuan dan pengalaman menyelesaikan kasus sentimen analisis |
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa dapat menerapkan metode yang tepat untuk menyelesaikan masalah menggunakan teknik pembelajaran mesin
Students can implement a method of machine learning algorithm to solve the problem. |
KAD: Mahasiswa mampu menerapkan algoritma klasifikasi untuk menyelesaikan masalah prediksi kategorik Students are able to implement classification algorithms to solve categorical prediction problems (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan dalam menerapkan metode correctness in applying the method |
Praktikum 2.00 %
|
|
|
|
|
14 |
|
Proyek sistem cerdas menggunakan metode ML |
- Percobaan
- Pemecahan Masalah
|
200.00 |
Mahasiswa mendapatkah pengetahuan dan pengalaman menyelsaikan kasus intelligence system with ML method |
|
- Presentasi - 5.00 %
- Proyek - 15.00 %
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu berpikir logis, kritis serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata. (KU.b) Students can think logically, critically, and systematically in utilizing the knowledge of informatics/computer science to solve real-world problems.(KU.b)
|
CPMK: Mahasiswa mampu memilih metode pembelajaran mesin yang tepat untuk menyelesaikan problem Students can choose the appropriate machine learning methods to solve real-world problem |
KAD: Mahasiswa mampu memilih metode pembelajaran yang tepat untuk kasus yang diselesaikan Students can choose the appropriate machine learning methods to solve real-world problem (3,2) (3,3) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
ketepatan memilih metode correctness in choosing a method |
Presentasi 3.00 %
Proyek 10.00 %
|
|
|
|
CAPAIAN PEMBELAJARAN: Mahasiswa mampu memecahkan masalah di dunia industri dengan pendekatan sistem cerdas menggunakan algoritma kompleks (KK.d) Students can solve industrial problems using intelligent system approaches with complex algorithms. (KK.d)
|
CPMK: Mahasiswa menerapkan teknik pengukuran kinerja yang tepat untuk berbagai kategori permasalahan yang diselesaikan dengan pembelajaran mesin Students are able to implement methods to assess the performance of the model |
KAD: Mahasiswa mampu mengevaluasi kinerja model Students are able to verify and validate the machine-learning model (5,5) |
|
Daftar Kriteria Penilaian (Indikator) |
PI Description | PI Assessment Methods |
Ketepatan melakukan evaluasi kinerja model correctness in applying evaluation to access model's performance |
Presentasi 2.00 %
Proyek 5.00 %
|
|
|
|
|